Monday, October 24, 2016

Cara Downgrade Smartfren Andromax A v5.3 ke 3.5 Tanpa PC



Hay sobat, sekian lama dicari-cari ternyata mudah banget loh. Apaan yang mudah? apaan?. itu loh cara downgrade firmware v5.+ keatas ke 3.5 di Andromax A yang katanya hampir mustahil dan selalu menuai kegagalan walaupun menggunakan PC sebagai media downgradenya.


Oke langsung saja. Download saja bahan-bahannya dibawah ini:


Menggunakan Quick Shortcut Maker / Activity Launcher:

  1. Ubah nama file Firmware v3.5 (OTA) yang didownload menjadi update.zip dan pindahkan ke sdcard atau sdcard0 atau 0 (Memori Telepon) jangan didalam folder apapun.
  2. Install apknya seperti biasa.
  3. Buka Quick Shortcut Maker cari pembaruan sistem (com.smartfren.fotb/.....bla...bla..sd file browser) atau pilih urutan nomor 5 (paling bawah/terakhir).
    Kalau memakai Activity Launcher,  klik recent activities > all activities dan cari pembaruan system (...bla....bla...sd.FileBrowsernya)
  4. Arahkan ke sdcard atau sdcard0 atau 0 (Memori Telepon) tempat file update.zip berada (file yang telah direname tadi).
  5. Klik Install, Tunggu sampai proses selesai. HH akan reboot sendiri.



Menggunakan Dark Fota:

  1. Ubah nama file Firmware v3.5 (OTA) yang didownload menjadi update.zip dan pindahkan ke sdcard atau sdcard0 atau 0 (Memori Telepon) jangan didalam folder apapun.
  2. Install apknya seperti biasa.
  3. Buka Dark Fota
  4. Arahkan ke sdcard atau sdcard0 atau 0 (Memori Telepon) tempat file update.zip berada (file yang telah direname tadi).
  5. Klik Install Sekarang, Klik "OK" dan Tunggu sampai merestart sendiri.

Mudah bukan? iyap mudah. Itulah "Cara Downgrade Smartfren Andromax A  v5.+ keatas ke 3.5 Tanpa PC. Sekian dan terima kasih. Jika belum paham silahkan tonton video tutorial ini:

Thank's for:
Kata kunci: Downgrade Andromax A, downgrade v5.3/v5.6  ke 3.5 tanpa PC. downgrade smartfren andromax. tanpa PC, cara downgrade smartfren andromax a v5.3/v5.6  ke 3.5 Tanpa PC, cara mudah downgrade andromax a

Bila ingin copas silahkan cantumkan link berikut.
Source : https://sibroo21.blogspot.com/2016/10/cara-downgrade-smartfren-andromax-v53.html


(Oleh : )

asjasb