Pernahkah anda menggunakan linux lalu mengetik perintah diterminal dan kalau lupa biasanya menekan TAB dan akhirnya muncul perintah-perintah dibawahnya? Nah pada sebagian sistem operasi linux mungkin fitur bash completion atau bash otomatis bila ditekan tab dinon-aktifkan karena alasan keamanan seperti di debian 8. Di Debian 8 untuk mengaktifkan bash completed ini hanya menghilangkan simbol pagar di konfigurasi bashnya mudah kan? Akan tetapi pada CentOS 7 saya tidak ada konfigurasinya.
Nah gimana cara agar bash auto completion ini bisa berjalan ketika diTab? Mari simak tutorialnya berikut ini:
- Install aplikasi bash completion
- Setelah penginstallannya selesai, langsung saja logout atau reboot CentOS anda
- Login ke CentOS anda lalu coba ketik terminal lalu TAB-TAB!
# yum install bash-completion -y
# logout
# reboot
Jika artikel ini bermanfaat mari di subscribe :D
Dilarang keras mengcopas artikel ini tanpa sumber link aktif!
Hargailah penulis!
Source : https://sibroo21.blogspot.com/2016/04/cara-mengaktifkan-bash-completion-di.html
(Oleh : t )